Pelatihan Fundamental Engine System untuk Masyarakat Kelurahan Harapan Baru Kecamatan Loa Janan Ilir - Samarinda

Authors

  • Faisyal Politeknik Negeri Samarinda
  • Muhammad Taufik Politeknik Negeri Samarinda
  • Abdul Halim Politeknik Negeri Samarinda

Keywords:

Alat berat, fundamental, mesin diesel, pelatihan

Abstract

Dalam pengoperasian alat berat banyak hal dan aspek yang harus diperhatikan, mulai dari ketrampilan dan skill operator, prosedur pengoperasian alat, aspek keselamatan kerja dan aspek perawatan dan troubleshooting. Keberhasilan Pelaksanaan program Kegiatan Pelatihan fundamental engine system  dapat dilihat dari beberapa tolak ukur yakni respon positif dari peserta pelatihan yang diukur melalui observasi langsung dan pendekatan persuasif dengan mengadakan diskusi, tanya jawab dan presentasi terhadap peserta, meningkatnya keterampilan peserta setelah mendapat pelatihan fundamental engine system. Pelatihan fundamental engine system  ini diikuti oleh 10 peserta yang ada disekitar kampus yakni warga kelurahan Harapan Baru Kecamatan Loa Janan Ilir, Samarinda. Pelatihan fundamental engine system  ini selain diajarkan perawatan komponen alat berat dengan pemahaman mengenai fundamental engine system  juga diajarkan tentang keselamatan dan kesehatan kerja ditempat pelatihan. Selama Pelaksanaan Program Kegiatan Pelatihan fundamental engine system mulai dari tahap persiapan sampai tahap pelaksanaannya, dapat kami sampaikan temuan-temuan sebagai berikut antusiasme peserta pelatihan fundamental engine system  untuk masyarakat Kelurahan Harapan Baru Kecamatan Loa Janan Ilir  Samarinda sangat baik, dengan diadakannya pelatihan ini dapat membantu masyarakat yang nantinya akan digunakan sebagai bekal untuk mencari kerja dan berkompetisi dengan yang lainnya.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Faisyal, Politeknik Negeri Samarinda

Program Studi Teknik Alat Berat

Muhammad Taufik, Politeknik Negeri Samarinda

Program Studi Teknik Alat Berat

Abdul Halim, Politeknik Negeri Samarinda

Program Studi Teknik Alat Berat

References

Aswad. 2004. Studi Konsep Pengembangan Penataan Ruang Terbuka Hijau di Kawasan Pusat Kota Pangkalan Bun Kalimantan Timur. Jurnal ASPI. Vol 3 , April, 58-79

Bappeda.kaltimprov.go.id , “Bappeda Provinsi Kalimantan Timur menyelenggarakan Musyawarah Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Provinsi Kalimantan Timur”

http://www.wuski.or.id/cms/index.php?option=com_content&view=article&id=35:pertemuan-wuski-dengan-perusahaan-di-balikpapan-23-januari 2009&catid=2:berita-dari-tenggarong&Itemid

http://kaltimbkd.info/index.php?option=com_content&task=view&id=416&Itemid=102

http://www.indonesia.go.id/id/index.php?option=com_content&task=view&id=2577&Itemid=1353

http://www.kaltimprov.go.id/eng/content.php?kaltim=news&code=2&view=355

http://www.kaltimprov.go.id/eng/content.php?kaltim=news&code=2&view=307

https://id.wikipedia.org/wiki/Gunung_Panjang,_Samarinda_Seberang,Samarinda.Diakses tanggal 19 Januari 2018.

https://id.wikipedia.org/wiki/Samarinda_Seberang,_Samarinda.“Sejarah Samarinda Seberang, Samarinda”. Diakses tangal 19 Januari 2018.

Meurah, C., dkk. 2006. Geografi Untuk SMA Kelas XI. Jakarta : PT. Phibeta Aneka Gama.

Ndraha, T. 1997. Pengantar Teori Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta : Rineka Cipta.

SIS., 2019. “Fundamental Engine” Caterpillar

Downloads

Published

2022-02-02

How to Cite

Faisyal, Taufik, M., & Halim, A. (2022). Pelatihan Fundamental Engine System untuk Masyarakat Kelurahan Harapan Baru Kecamatan Loa Janan Ilir - Samarinda. Majalah Teknik Industri, 28(2), 34–41. Retrieved from https://journal.atim.ac.id/index.php/majalahteknikindustri/article/view/64