Evaluasi Performa Zinc Oxide (ZnO) Sebagai Adsorben Sulfur Pada Unit Desulfurizer (1-R-101A) PT. Pupuk Kalimantan Timur
Keywords:
desulfurizer, pressure drop, Zinc Oxide, adsorpsi, adsorbenAbstract
Unit Desulfurizer berfungsi untuk menghilangkan kandungan gas sulfur pada industri pupuk urea. Proses Desulfurisasi terdiri dua tahap yaitu sulfur organik diubah menjadi sulfur anorganik menggunakan katalis CoMo dan gas alam kontak dengan H2 recycle dari hidrogen recovery unit (HRU). Selanjutnya, sulfur anorganik diserap menggunakan adsorben ZnO. Kandungan sulfur keluar dari desulfurizer dibatasi dibawah 0,05 ppm. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui performa zinc oxide (ZnO) sebagai sulfur adsorben, dilakukan pada Juli sampai Agustus 2019. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Hasil dari evaluasi performa zinc oxide (ZnO) sebagai adsorben sulfur terlihat bahwa, sulfur yang lolos di desulfurizer (1-R-101A) tetap konstan sesuai dengan standar maksimal (0,05 ppm). Temperatur proses di desulfurizer (1-R-101A) tetap pada suhu 350-390°. Pressure drop desulfurizer (1-R-101A) merupakan indikasi untuk mengetahui kondisi adsorben zinc oxide (ZnO), pressure drop masih di bawah standar maksimal (0,6 kg/cm2). sehingga dapat disimpulkan bahwa performa zinc oxide (ZnO) sebagai adsorben sulfur masih dalam kondisi optimal dan sesuai standar perusahaan (0,05 ppm).
Downloads
References
Albert C & Wilkinson G. 1989. Kimia Anorganik Dasar. Terjemahan Suharto Sahati. Penerbit Universitas Indonesia press, Jakarta.
ANTAM [Aneka Tambang]. 2014. Basic Design Report for Pomalaa Expansion Project – Volume : III Ore Preparation and Calcining System.
Firdiyono F, Ginting I, Mitsutomi K. 1983. Pengamatan Mineralogi Laterit Nikel Pomalaa. Metalurgi 3, 3-9
Gaskell, David R. 2003. Introduction to the Thermodynamics of Materials. New York : Taylor & Francis.
Manga’ V. 2015. Tugas Akhir pada PT. Antam (Persero), Tbk. Politeknik ATI Makassar
Monaghan BJ, Pomfret RJ, Coley KS. 1998. The Kinetics of Dephosphorization of Carbon-Saturated Iron using an Oxidizing Slag, Metallurgical and Materials Transactions B, Vol. 29B.
Kirk, R.E &Othmer, D.F., 1949, “Encyclopedia of Chemical Engineering Technology”, Volume 5, TheInterscience Publisher Division of John Wiley and Sons Inc., New York
Rusmini. 2010. Analisis Besi Dalam Mineral Laterit melalui Proses Kopresipitasi Menggunakan Nikel Dibutil ditiokarbonat. Semarang: UNNES.
Sustresna N. 2006. Kimia. GRAFINDO MEDIA PRATAMA
Tim Bintang Kimia. 2016. Kupas Tuntas Sistem Periodik Unsur-Unsur Kimia. Tangga Pustaka. Jakarta Selatan
Wells AF. 1994. Structural Inorganic Chemistry, Oxford. Clarendon Press
Wills BA. 1998. Mineral Processing Technology. Pergamon press.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.